Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mengapresiasi kerja keras Polri yang menangkap dua orang terduga pelaku penyiraman air keras terhadap penyidik KPK Novel Baswedan.
Tim Advokasi Novel Baswedan meminta Polri memastikan bahwa kedua tersangka bukanlah orang yang 'pasang badan' untuk menutupi pelaku yang perannya lebih besar.
Anggota Tim Kuasa Hukum Novel Baswedan Haris Azhar mengaku khawatir dua orang yang ditetapkan tersangka penyiraman air keras terhadap kliennya hanyalah tumbal.
Bareskrim Mabes Polri menangkap dua pelaku penyiraman air keras terhadap Novel Baswedan. Namun motif dan aktor penyerangan masih menunggu hasil penyidikan Polri.
Mabes Polri memastikan akan memberi bantuan hukum terhadap dua tersangka anggota Brimob berinisial RM dan RP yang terlibat kasus penyiraman air keras terhadap Novel Baswedan.
Indonesia Police Watch (IPW) menyebut dua tersangka penyiram air keras kepada penyidik senior KPK Novel Baswedan berasal dari kesatuan Brimob Kepala Dua Depok.
Kabareskrim Polri Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan tersangka penyiraman air keras terhadap penyidik senior KPK tersebut berjumlah dua orang. Keduanya, menurut…