Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat gelar sebagai Bapak Olahraga Indonesia dari National Olympic Committee (NOC) atau Komite Olimpiade Indonesia (KOI).
Kemenpora sebelumnya memfokuskan anggaran persiapan dan keberangkatan SEA Games ke-31 ke dalam Pagu Anggaran 2021. Sementara itu, fokus Kemenpora tahun ini adalah Asian Games…
Lembaga Anti-Doping Indonesia (LADI) saat ini hampir merampungkan permasalahan yang tertunda yang diminta WADA dan sanksi WADA untuk Indonesia bisa segera dicabut.
KOI menilai pranata gelembung yang dipakai panitia IBF 2021 mempunyai kelebihan dibandingkan dengan Olimpiade Tokyo yang menjadi ajang olahraga multiajang terbesar di dunia.
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan dugaan korupsi anggaran sosialisasi Asian Games 2018 yang dilakukan oleh Sekjen Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Dody Iswandi merupakan…
Komite Olimpiade Indonesia akan memberikan bantuan hukum kepada Sekjen DI yang ditetapkan sebagai tersangka oleh Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya terkait dugaan…
Pebisnis Erick Thohir terpilih menjadi Ketua Komite Olimpiade Indonesia dalam Kongres KOI di Jakarta yang berlangsung hingga Minggu dini hari (1/11/2015).
FIFA menegaskan PSSI adalah organisasi yang sah untuk mengikuti Kongres KOI dan punya hak suara dalam pemilihan ketua umum yang baru organisasi tersebut.
Tim Penjaringan calon Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) secara resmi memperpanjang waktu pendaftaran calon kandidat karena hingga Senin (26/10/2015) pukul 16.00 WIB…
PBVSI menginginkan proses pencalonan calon ketua umum dan komite eksekutif KOI berjalan sesuai dengan aturan dan lebih mementingkan perkembangan olahraga.