KPK mengakui pihaknya sudah lama menyiapkan memori Peninjauan Kembali (PK) untuk dilayangkan ke Mahkamah Agung (MA), terkait kasus praperadilan Komjen Pol. Budi Gunawan.
Pakar Hukum Tata Negara, Refly Harun mengakui kedatangannya secara sembunyi-sembunyi ke Gedung KPK adalah untuk memberikan masukan kepada pimpinan KPK, terkait dengan dikabulkannya…
Kabareskrim Komjen Budi Waseso menilai dikabulkannya gugatan praperadilan BG oleh Pengadilan Negeri Jakarta Selatan merupakan contoh baik dalam upaya penegakan hukum.
Sidang gugatan praperadilan yang diajukan Komjen Pol Budi Gunawan telah diputuskan, Senin (16/2/2015). Hakim tunggal Sarpin Rizaldi yang memimpin persidangan ini di Pengadilan…
Hakim tunggal Sarpin Rizaldi mengabulkan gugatan praperadilan yang diajukan kuasa hukum calon Kapolri tunggal, Komisaris Jenderal Polisi Budi Gunawan (BG) dalam sidang pembacaan…
Suara orasi massa pengunjuk rasa di halaman gedung PN Jaksel terdengar hingga ke dalam ruang persidangan sehingga mengganggu para awak media yang tengah mendengarkan kesaksian…
Kuasa Hukum BG, Maqdir Ismail berpendapat terkait pimpinan KPK yang mengundurkan diri maka tidak lagi diperlukan proses administratif pengunduran diri.
Kuasa Hukum Komisi Pemberantasan Korupsi Rasamala Aritonang menyatakan dalam putusan MK Nomor 49/PUU-XI/2013 tidak dapat diartikan dalam mengambil putusan KPK mesti disetujui…
Kuasa Hukum Komisi Pemberantasan Korupsi menyatakan akan menghadirkan saksi ahli untuk sidang gugatan praperadilan besok (13/2). Setelah pada persidangan hari ini menghadirkan…
-Kuasa Hukum KPK Chatarina Muliana Girsang mengakui beberapa pendapat saksi ahli yang dihadirkan kubu BG pada persidangan hari menguatkan dalil termohon.
Pakar Hukum Tata Negara Margarito Kamis mengatakan praperadilan BG tidak mengubah status tersangka BG, sehingga pelantikan sebagai Kapolri harus dilaksanakan.
Sidang permohonan praperadilan yang menghadirkan Romli Atmasasmita sebagai saksi ahli diwarnai pertanyaan tentang lima pimpinan KPK sesuai Pasal 21 Undang-undang KPK.
Plt Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengaku siap menjalani tes kebohongan untuk membuktikan bahwa pernyataannya selama ini tentang pertemuan dengan Abraham Samad tidak mengada.
Kuasa Hukum KPK Chatarina Muliana Girsang menyatakan pihaknya belum dapat memastikan saksi yang akan dihadirkan karena harus melihat terlebih dahulu pembuktian pada sidang…
Komisi Yudisial mengaku akan menggunakan video dan audio untuk mempelajari proses pelaksanaan sidang gugatan praperadilan Komjen BG di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.