Fraksi Partai Golongan Karya ingin Kepala Kepolisian Republik Indonesia segera dilantik, dan institusi tidak dicampuri hiruk pikuk kepentingan elit politik
Pihak Istana Kepresidenan angkat bicara terkait desakan dari Dewan Perwakilan Rakyat tentang permintaan Komisi III agar Presiden Joko Widodo memberi penjelasan pembatalan…
PDIP sebagai partai pendukung pemerintah masih menginginkan Komjen Pol Budi Gunawan sebagai calon kapolri setelah Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengganti calon kapolri dengan…
Pekan depan, DPR akan mulai membahas sejumlah surat Presiden Joko Widodo (Jokowi) perihal pencalonan Komjen Pol Badrodin Haiti sebagai kapolri dan perppu pelaksana tugas…
Calon Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Komisaris Jenderal Polisi Badrodin Haiti mengaku sudah melakukan persiapan jelang uji kelayakan dan kepatutan di Dewan Perwakilan…
Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abraham Samad meyakini bahwa kebenaran akan terungkap jelas bahwa dirinya telah dikriminalisasi pihak kepolisian yang menetapkan…
Anggota Komisi III DPR RI Abdul Kadir Karding menilai wacana interpelasi oleh DPR RI sangat mungkin terjadi ketika Presiden Joko Widodo tidak melantik Komjen Pol Budi Gunawan…
Komjen Budi Gunawan masih menjabat Kepala Lembaga Pendidikan Polri menyusul Presiden Joko Widodo menunjuk Wakapolri Badrodin Haiti sebagai calon Kapolri.
Presiden Joko Widodo mengusulkan Komisaris Jenderal Polisi (Komjen Pol) Badrodin Haiti sebagai calon Kapolri baru menggantikan Komjen Pol Budi Gunawan.
Pakar Hukum Tata Negara, Refly Harun mengakui kedatangannya secara sembunyi-sembunyi ke Gedung KPK adalah untuk memberikan masukan kepada pimpinan KPK, terkait dengan dikabulkannya…
Pernyataan Wakil Presiden Jusuf Kalla yang ingin melantik Budi Gunawan sebagai Kepala Kepolisian Republik Indonesia dianggap searah dengan pemikiran kepala negara.
Kalau Presiden Jokowi melantik Komjen Budi Gunawan (BG) sebagai Kapolri maka mantan Gubernur DKI Jakarta itu telah melakukan pendekatan hukum yang salah dalam pemberantasan…
Pagi ini hakim tunggal Sarpin Rizaldi akan mengakhiri pertarungan antara Markas Besar Polri dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam sidang praperadilan calon Kapolri…
Ketua DPR RI Setya Novanto membantah telah ditelepon Presiden Joko Widodo (Jokowi) bahwa Presiden membatalkan pelantikan Komjen Pol Budi Gunawan sebagai Kepala Kepolisian…
Saksi fakta Komisi Pemberantasan Korupsi dalam sidang praperadilan Komjen Pol Budi Gunawan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Iguh Sipurba, Kamis, mengungkapkan kronologi…
Komisi Pemberantasan Korupsi dinilai tidak melakukan koordinasi terlebih dahulu dalam melakukan penetapan tersangka Komjen Budi Gunawan atas dugaan korupsi.n