Tim Satgas Antimafia Sepakbola telah meringkus enam orang tersangka pengaturan skor sepakbola di wilayah Bekasi Jawa Barat pada hari Senin 25 November 2019.
Kepala Satgas Antimafia Bola Jilid 2 Brigjen Pol, Hendro Pandowo mengatakan sementara waktu masih akan menangani kasus persepakbolaan di kasta tertinggi saja.
Satgas Antimafia Bola Jilid 2 mulai menyusun strategi untuk melakukan penanganganan kasus mafia bola di Liga 1 Indonesia. Para anggota Satgas fokus pada pengawasan pertandingan…
Polisi kembali membentuk Satgas Anti Mafia Bola Jilid II. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono membeberkan alasan satgas ini kembali dibentuk.
Bareskrim Polri kembali mengaktifkan Satgas Antimafia Sepakbola selama 6 bulan ke depan untuk mengawasi 13 wilayah yang akan menyelenggarakan pertandingan Liga di Indonesia.
Hukuman terberat diterima Mbah Pri yang divonis 3 tahun penjara, sedangkan Tika dihukum 2 tahun 6 bulan. Keduanya juga diwajibkan membayar denda Rp 5 juta atau diganti kurungan…
Sidang kasus penghilangan barang bukti praktek mafia sepak bola dengan terdakwa Joko Driyono di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan ditunda lantaran saksi berhalangan hadir.
Kejaksaan Agung RI pada Selasa (2/4/2019) menerima berkas perkara Plt Ketua Umum PSSI Joko Driyono, tersangka kasus perusakan dan penghilangan barang bukti yang diduga terkait…
Satuan Tugas (Satgas) Anti Mafia Bola Polri akan segera memanggil 22 saksi untuk dimintai keterangan terkait pengaturan pertandingan dalam kompetisi Liga 2 tahun 2018.
Mantan Plt Ketua Umum PSSI Joko Driyono ditahan selama 20 hari ke depan sejak 25 Maret-13 April 2019 di Rutan Polda Metro Jaya terkait perkara dugaan tindak pidana pengrusakan…