Berawal dari keresahan terhadap kondisi masyarakat Indonesia yang cukup memanas beberapa waktu terakhir lantaran isu perbedaan, menyulut semangat seorang youtuber Kevin Hendrawan…
Tim Ekspedisi Indonesia Raya akan menaklukan Gunung Aconcagua di Negara Argentina, yang merupakan Gunung tertinggi di Amerika Latin. Tim terdiri atas anggota Korps Marinir…
Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman mendukung kapal Norwegia, Fridtjof Nansen, menjelajahi kawasan perairan Samudera Hindia yang dinilai belum banyak dieksplorasi.
Pemerintah menjanjikan realisasi pertumbuhan ekonomi yang adil dan merata melalui perbaikan sistem transportasi dan logistik, khususnya di wilayah kelautan.
Tim Ekspedisi NKRI 2015 bersama Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) kecamatan Alor Barat Laut melaksanakan kegiatan Khitanan Masal bagi anak yatim, piatu, dan dhuafa di desa Alor…
Direktorat Perbekalan dan Angkutan Angkatan Darat memberangkatkan Kapal Motor (KM) ADRI XLIX ke Kepulauan Nusa Tenggara untuk mendukung pendorongan Logistik Ekspedisi NKRI…
Hasil dari Ekspedisi NKRI Kepulauan Nusa Tenggara 2015 di bawah komando Kopassus dan sejumlah tim ahli diharapkan dapat memberi masukan bagi pemerintah daerah untuk mengelola…
Tim Ekspedisi NKRI Kepulauan Nusa Tenggara 2015 di bawah komando Komandan Jenderal Kopassus Mayjen TNI Doni Monardo tengah melakukan kegiatan ekspedisi di rangkaian Kepulauan…
Secara resmi pelaksanaan Ekspedisi Negara Kesatuan Indonesia (NKRI) 2015 Subkorwil -2 Lombok Timur berjalan dengan ditandai pembukaan oleh Wakil Bupati Lombok Timur Khairul…
TNI berhasil menemukan 382 flora dan 341 fauna baru dalam ekspedisi NKRI koridor Maluku dan Maluku Utara 2014 yang melibatkan 830 anggota gabungan TNI dan Polri.