Indonesia tengah mengalami persoalan kesenjangan sosial, kekayaan terkonsentrasi kepada segelintir pihak, pun terkait akses pendidikan dan digitalisasi.
Perluasan akses teknologi digital dilakukan dengan tersediannya telepon genggam pintar, internet kecepatan tinggi, dan memastikan orang memiliki pengetahuan untuk menggunakannya.
Sumber daya manusia dan kewirausahaan merupakan dua sektor dengan skor terendah. Artinya, Indonesia masih menghadapi persoalan keterbatasan SDM yang terampil dalam ekonomi…
Ekonom Senior Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Aviliani menyatakan Indonesia tengah menghadapi masalah kesenjangan penghasilan. Alhasil pemusatan…
Laporan Oxfam yang dipublikasikan menjelang pertemuan World Economic Forum (WEF) di Davos, Swiss itu memperlihatkan para miliarder dunia menikmati peningkatan aset senilai…
Berita seputar program jaring pengamanan sosial (social safety net) yang diterapkan sejumlah negara serta prediksi harga rumah di China mewarnai media nasional pada hari…
Ada begitu banyak permasalahan klasik di Indonesia yang hingga saat ini masih menjadi pekerjaan rumah pemerintah. Salah satu yang terus menghantui negara ini adalah isu kesenjangan…
JAKARTA Kesenjangan ekonomi masih menjadi masalah klasik yang harus ditangani meskipun negara-negara yang tergabung dalam ASEAN dan APEC mengalami pertumbuhan trade dan investasi…
Lembaga Pengkajian MPR akan menggelar simposium nasional terkait semakin lebarnya kesenjangan ekonomi nasional yang bertentangan dengan cita-cita dasar pendiri bangsa yang…
Persoalan yang dihadapi masyarakat Indonesia saat ini bukan ketegangan antarumat beragama melainkan persoalan ketidakadilan dan kesenjangan sosial yang semakin tajam.
Wakil Presiden M Jusuf Kalla mengingatkan bahwa kesenjangan yang ada di Indonesia sudah cukup membahayakan karena adanya perbedaan agama antara yang kaya dan miskin.
Anggota Komisi III DPR, Abdul Kadir Karding mengingatkan pemerintah bahwa maraknya aksi demo akhir-akhir ini pada dasarnya dipicu oleh kesenjangan ekonomi di tengah masyarakat…
Wakil Presiden Jusuf Kalla mengatakan kesenjangan antarmasyarakat di Indonesia telah mencapai tahap yang perlu mendapat perhatian dari Pemerintah karena mulai menjadi "lampu…