Menpora Dito Ariotedjo menegaskan tak ada tunggakan pembayaran atau utang dalam pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatra Utara (Sumut).
Penyelenggaraan PON XXI Aceh–Sumatra Utara 2024 tengah menjadi sorotan karena sejumlah infrastrukturnya yang diketahui rusak ketika acara masih berlangsung.
Prestasi terbaru ditorehkan atlet anggar putri Riau, Ayu Pani, yang berhasil meraih medali emas di nomor floret perorangan putri, meski dalam kondisi hamil.
Menpora Dito Ariotedjo akan berkoordinasi dengan Bareskrim dan Kejagung soal dugaan potensi penyelewengan penyelenggaraan PON 2024 di Aceh dan Sumatra Utara.
Presiden Jokowi menegaskan bahwa membutuhkan biaya yang sangat besar untuk mendukung pelaksanaan PON XXI, yang akan diadakan di Aceh dan Sumatra Utara.