Nama-nama kami – satu keluarga yang beranggotakan enam orang – tidak tercantum dalam Daftar Pemilih Tetap Pilpres dan Pileg 2009. Nomor Kartu Keluarga kami adalah 36032xxxxxx70008…
Usulan dana saksi partai politik peserta Pemilu 2014 pembiayaannya berasal dari anggaran menimbulkan pro-kontra peserta peilu. Bahkan pemerintah dan Bawaslu pun saling tuding…
Kementerian Dalam Negeri mengklaim sebanyak 6,5 juta dari 10,4 juta pemilih bermasalah berhasil diklarifikasi nomor induk kependudukan (NIK) sehingga tercatat dalam daftar…
Dewan Pimpinan Pusat Partai Gerakan Indonesia Raya (DPP Gerindra) menyampaikan, pintu terjadinya kecurangan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) diawali dari persoalan tidak…
Guru Besar Hukum Tata Negara Jimly Asshidiqie menyatakan multipartai seperti yang diterapkan di Indonesia pada Pemilu 1955, Pemilu 1971, dan Pemilu 1999 hingga kini, menyulitkan…
Komisi Pemilihan Umum Riau menyatakan daftar pemilih tetap di provinsi ini tidak berubah yakni berjumlah 4.000.459 orang, baik untuk Pemilihan Gubernur setempat putaran kedua…
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, menemukan sebanyak 1.722 identitas pemilih pada daftar pemilih tetap (DPT) YANG masih bermasalah karena tidak lengkap.
Para pimpinan lembaga tinggi negara menginginkan data pemilih KPU dan Kementerian Dalam Negeri tersinkronisasi sebelum penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2014.
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menegaskan pertemuan hari ini, Rabu (13/11/2013) antara para pimpinan lembaga tinggi negara dengan KPU bukan bentuk intervensi pemerintah…
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, hari ini, Rabu (13/11/2013), mengumpulkan para pimpinan lembaga negara untuk membahas Daftar Pemilih Tetap (DPT), setelah itu beri kuliah…
Centre for Strategic and International Studies (CSIS) mengungkapkan ada satu atau dua partai politik (parpol) yang diperkirakan tidak lolos dalam ambang batas parlemen (parliamentary…
Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Ahmad Subadi meminta Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk melakukan audit kinerja Kementerian Dalam Negeri dan Komisi Pemilihan Umum…
Komisi Pemilihan Umum memutuskan untuk menghilangkan nomor induk kependudukan (NIK) pada tampilan daftar pemilih tetap di situs dalam jaringan, guna menjaga privasi data…
Ketua Umum Partai Bulan Bintang (PBB), MS Kaban, berharap agar Presiden Susilo Bambang Yudhoyono turun tangan menyelesaikan kisruh Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2014.