Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diprediksi fluktuatif namun akan ditutup melemah direntang Rp15.800-Rp15.890 pada perdagangan hari ini Kamis (21/11/2024).
Rupiah ditutup melemah ke Rp15.870,5 per dolar AS pada hari ini, Rabu (20/11/2024), usai Bank Indonesia (BI) memutuskan menahan suku bunga acuan di level 6%.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diprediksi fluktuatif namun akan ditutup menguat direntang Rp15.800-Rp15.910 pada perdagangan hari ini Selasa (19/11/2024).
Gejolak nilai tukar rupiah yang bahkan sempat mencatatkan angka hampir Rp16.000 pada perdagangan akhir pekan lalu, menjadi alasan BI Rate akan ditahan di 6%.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diprediksi fluktuatif namun akan ditutup melemah direntang Rp15.860-Rp15.940 pada perdagangan hari ini, Senin (18/11/2024).
Rupiah dibuka menguat ke posisi Rp15.846 per dolar AS pada perdagangan hari ini, Senin (18/11/2024). Sementara itu, indeks dolar AS terpantau melemah ke 106,60.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS diprediksi fluktuatif namun akan ditutup melemah direntang Rp15.850-Rp15.950 pada perdagangan hari ini, Jumat (15/11/2024).