Jika beberapa pihak mendorong ambang batas pencalonan presiden hingga nol persen, salah satu konsekuensi adalah semua orang akhirnya bisa mencalonkan diri menjadi presiden.
Ahli Hukum Tata Negara Refly Harun mengatakan, ambang batas presiden menutup pintu bagi calon perseorangan untuk menjadi calon presiden merupakan penzaliman atas demokrasi.
Kualitas kepemimpinan nasional produk Pemilu 2014 tidak akan banyak berubah dibandingkan hasil Pemilu 2009 mengingat mekanisme dan perundang-undangan yang mengaturnya masih…
Bisnis.com, JAKARTA — Pembahasan Rancangan Undang-undang (RUU) tentang Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) akhirnya dihentikan dan dicabut dari program legislasi…