Harga minyak turun sekitar 2% pada Selasa (27/8) di tengah kekhawatiran pertumbuhan ekonomi yang lebih lambat di AS & China dapat mengurangi permintaan energi.
Wall Street ditutup menguat pada akhir perdagangan Selasa (27/8/2024), dengan Dow Jones mencatat rekor penutupan tertinggi jelang rilis laporan keuangan Nvidia.
Rupiah ditutup menguat ke posisi Rp15.675 per dolar AS pada perdagangan hari ini, Rabu (14/8/2024). Adapun Indeks dolar terantau melemah 0,13% ke 102,24.
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan hari ini, Jumat (9/8/2024), diprediksi fluktuatif namun akan ditutup mengat di rentang Rp15.820—Rp15.920.
Data klaim tunjangan pengangguran warga AS turun di bawah ekspektasi, yang menandakan pasar tenaga kerja masih sehat dan ekonomi menjauh dari risiko resesi.
Harga emas naik lebih dari 1% pada perdagangan Kamis (8/8/2024), didukung oleh kuatnya permintaan safe-haven dan meningkatnya ekspektasi penurunan suku bunga.
Indikator perekonomian AS seperti lonjakan tingkat pengangguran memicu kekhawatiran akan risiko resesi, sehingga membuat panik investor, termasuk di kripto.
Gejolak pasar keuangan global dalam sepekan terakhir menambah tekanan bagi bank-bank sentral global, terutama The Fed, untuk segera menurunkan suku bunga acuan.
Pelemahan pada pasar saham global dalam beberapa hari terakhir lebih disebabkan oleh penurunan carry trade ketimbang kekhawatiran terhadap resesi ekonomi AS.