Kementerian Keuangan menyatakan Indonesia bergabung dalam perjanjian AANZFTA yang menyebabkan bea masuk susu dari Australia dan Selandia Baru sebesar 0%.
Pemprov Jawa Tengah bakal mendorong industri meningkatkan penyerapan. Sementara itu, dari sisi produsen, upaya efisiensi produksi juga bakal digencarkan.
Menkop Budi Arie Setiadi menyebut bahwa masalah tidak terserapnya susu peternak lokal oleh industri bukan baru terjadi saat ini, tetapi sudah lama terjadi.
Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan mendukung Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman yang mewajibkan industri menyerap susu dari peternak lokal.
China merupakan produsen susu terbesar ketiga di dunia. Kerja sama yang terjalin dengan China berpotensi mengatasi permasalahan keterbatasan susu segar