Bisnis, JAKARTA — Bank Pembangunan Daerah menempuh berbagai strategi untuk menjaga kinerja bisnis sepanjang tahun ini. Penyesuaian suku bunga dasar kredit oleh beberapa bank…
Untuk meminimalisasi risiko operasional terkait dengan konversi, secara paralel BPD dapat mulai melakukan penguatan unit usaha syariah, seperti kebijakan untuk melakukan…
Pada periode penawaran awal (bookbuilding) pada 11-25 Juni 2021, Bank BJB mencatat kelebihan permintaan sebesar 3,7 kali atau atau senilai 3,7 triliun.
Penggunaan ATM chip ini juga untuk memitigasi risiko dalam pencurian data nasabah dan transaksi atau skimming yang beberapa tahun terakhir marak terjadi
Bisnis, JAKARTA — Realisasi kredit usaha rakyat (KUR) hingga 18 Juni 2021 mencapai Rp112,8 triliun atau 44,58% dari target sehingga diharapkan target tercapai pada akhir…
Saat ini, terdapat 23 entitas DPLK konvensional dan satu entitas DPLK syariah. Resminya entitas milik BPD Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat membuat total DPLK menjadi 25…
Saham Bank Banten (BEKS) menjadi salah satu yang paling aktif ditransaksikan pada perdagangan Senin (31/5/2021). Tercatat, 1,7 miliar saham BEKS ditransaksikan oleh pasar.
Setelah status BDPK (Bank Dalam Pengawasan Khusus) dicabut oleh OJK (Otoritas Jasa Keuangan), Bank Banten terus berbenah dengan merubah budaya perusahaan.
Dalam keterbukaan informasi di BEI, Kamis (6/5/2021), manajemen Bank Sumut menyampaikan RUPSLB akan berlangsung di Medan, pada hari Jumat tanggal 7 Mei 2021 pukul 9.00 WIB…
Selain mempersiapkan dana kas menjelang Idulfitri, Bank Kalsel juga mengimbau nasabah untuk mengoptimalkan layanan mobile banking Bank Kalsel sebagai alternatif bertransaksi.
Cum date atau tanggal cum dividen merupakan tanggal terakhir bagi investor yang ingin membeli saham tertentu dan berhak untuk mendapatkan dividen perusahaan yang telah diumumkan.
Pertumbuhan kredit secara tahunan pada kuartal pertama tercatat minus 3,77 persen. Namun, tren kontraksi ini lebih disebabkan oleh kinerja periode sama tahun lalu yang sangat…
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk. misalnya, membukukan pertumbuhan laba sebesar 15,2% secara year on year (yoy) menjadi Rp481 miliar. Demikian pula, PT…
Bisnis, JAKARTA — Kemampuan bank pembangunan daerah mendulang laba masih terlihat perkasa hingga kuartal pertama tahun ini. Kendati situasi ekonomi masih lambat akibat pandemi…