Dewan Ekonomi Nasional mengungkapkan sejumlah komoditas seperti nikel hingga kelapa sawit akan masuk ke Sistem Informasi Mineral dan Batubara atau Simbara.
Dua kali pelaksanaan tax amnesty terbukti tidak mendongkrak rasio pajak, bahkan tetap tidak mencapai target RPJMN. Kini, muncul wacana Tax Amnesty jilid III.
Sri Mulyani akan mempublikasikan roadmap peningkatan tax ratio pada awal 2025, berisi cara meningkatkan rasio pajak ke 23% seperti janji Presiden Prabowo.
Tahun 2024 menjadi tahun panen konser musik baik lokal maupun mancanegara. Puluhan artis mancanegara dan lokal manggung di tanah air sepanjang 2024 mulai dari Ed Sheeran,…
Kementerian Keuangan melaporkan produksi minyak dan gas atau migas yang tak sesuai target berdampak pada setoran pajak maupun bukan pajak dalam APBN 2024.
Pemerintah kerap menyampaikan bahwa PPN naik jadi 12% akan berlaku karena amanat undang-undang. Namun, kini muncul sinyal keputusan final di tangan Prabowo.
Perputaran uang di ranah shadow economy diperkirakan mencapai Rp8.300 triliun. Manfaatnya bagi negara begitu minim karena aktivitas itu tidak tersentuh pajak.
Isu shadow economy, seperti judi online yang mengganggu penerimaan pajak dan perekonomian, turut menjadi topik pembahasan dalam Retreat Kabinet Merah Putih.
Wamenkeu Anggito mengungkap salah satu materi retreat Kabinet Merah Putih terkait dengan disrupsi di pemerintahan, termasuk yang bisa memengaruhi pajak.