Pemberian fasilitas kredit investasi oleh Bank Mandiri diharapkan dapat memperbaiki posisi keuangan dan menyehatkan cash flow Bukit Uluwatu Villa (BUVA).
Bukit Uluwatu Villa (BUVA) menegaskan berita perseroan terancam pailit akibat permohonan PKPU yang diajukan oleh 3DNI kepada PT BLS, adalah tidak benar.
Hapsoro Sukmonohadi atau Happy Hapsoro resmi mengakuisisi Bukit Uluwatu Villa (BUVA) setelah melakukan private placement melalui Nusantara Utama Investama.
Hotel Alila, PT Bukit Uluwatu Villa Tbk. (BUVA)akan diambil oleh PT Nusantara Utama Investama sebagai kompensasi atas pembayaran utang BUVA Rp882,6 miliar.
Direktur Utama Bukit Uluwatu Villa Franky Tjahyadikarta mengatakan perseroan mengincar dana maksimal Rp110 miliar dengan menggelar aksi Penambahan Modal Tanpa Hak Memesan…
PT Bukit Uluwatu Villa Tbk. tengah mencari pinjaman bank senilai US$130 juta—US$140 juta atau sekitar Rp1,8 triliun untuk merampungkan dua proyek eksisting dan ekspansi unit…