Menurut Erick Thohir pengurus MES siap menjalankan arahan Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap untuk segera menyusun rencana program kerja yang efektif, solutif, dan berdampak…
Erick Thohir sebagai Ketua Masyarakat Ekonomi Syariah memiliki misi pada 2021-2023 untuk mendukung Indonesia menjadi pusat ekonomi dan keuangan syariah dunia.
Direktur Utama Bursa Efek Indonesia (BEI) Inarno Djajadi mengatakan ekonomi dan keuangan syariah dapat turut mendorong proses pemulihan ekonomi nasional di masa pandemi.…
Hal itu disampaikan Direktur Utama Bank Syariah Indonesia Hery Gunardi dalam acara Seremonial Peresmian Center of Sharia Finance and Digital Economy (Shafiec) & Forum Nasional…
Maruf Amin menuturkan keberadaan Shafiec menjadi salah satu bentuk dukungan anak bangsa untuk menjawab tantangan dalam pengembangan ekonomi dan keuangan syariah serta ekonomi…
Pelaku industri pembiayaan berbasis prinsip syariah bersiap dengan strategi diversifikasi layanan guna memacu lagi layanan pembiayaan syariah tahun ini, setelah tahun lalu…
Piter menilai kejadian tersebut berimbas pada menguatnya persepsi masyarakat yang anti Islam. Berdasarkan pantauannya di media sosial, masyarakat menilai pemerintah tebang…
Jokowi berharap Bank Syariah Indonesia (BSI) bisa memberikan kontribusi besar dalam pengembangan ekonomi syariah yang mensejahterakan seluruh rakyat Indonesia.
Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Erick Thohir memasukan bos Indika Energi Arsjad Rasjid dan putra mahkota Group Djarum, Martin Hartono, dalam struktur Dewan Penyantun…
Jumlah tersebut mengalami peningkatan yang luar biasa, dimana saat ini telah ada 11 kementerian yang ikut serta dalam penggunaan SBSN. Sementara pada 2013 lalu, hanya ada…