Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan pengembangan industri halal di Indonesia memerlukan kolaborasi dan sinergi antara semua pemangku kepentingan terkait…
Jokowi mengatakan di tahun 2020-2021, ekonomi syariah Indonesia sudah berada pada peringkat ke-4, meningkat dari yang sebelumnya berada di peringkat ke-9 di tahun 2014.
Direktur Utama Bank Syariah Indonesia (BSI) Hery Gunardi menilai perlunya sinergi antara sektor keuangan syariah dengan sektor riil syariah atau industri halal.
Agar digitalisasi ekonomi syariah dapat menjadi pilihan rasional bagi semua orang, maka diperlukan penguatan aspek pengawasan kepatuhan kesyariahan oleh Dewan Pengawas Syariah…
Perkumpulan Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Sumatra Selatan mendorong akselerasi rantai nilai halal (halal value chain) guna mendukung pengembangan ekonomi syariah di Tanah…
Indonesia terbilang unggul dalam beberapa aspek ekonomi syariah, termasuk keuangan. Cambridge Global Islamic Finance Report (GIFR) merilis laporan yang menegaskan posisi…
Meskipun berada di tingkat pertama dunia dalam hal indeks keuangan syariah, aset keuangan syariah Indonesia masih berada di peringkat ketujuh di bawah Iran, Arab Saudi, Malaysia,…
Direktur Finance and Strategy BSI, Ade Cahyo Nugroho, mengatakan saat ini salah satu fokus perseroan adalah mengembangkan ekosistem ekonomi Islam di Indonesia.
Sri Mulyani mengatakan saat ini terdapat 40.000 sumber daya manusia (SDM) di Indonesia yang memiliki kompetensi di bidang ekonomi syariah untuk bekerja di industri tersebut…
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memaparkan bahwa ekonomi syariah dapat pulih dengan baik pasca pandemi karena sejumlah faktor, mulai dari potensi besar masyarakat…
PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BRIS) siap menjadi pemain kunci dalam mendongkrak pertumbuhan ekonomi syariah di Indonesia dengan ditopang prospek cerah ekonomi syariah.
Jokowi menyebut santri berpeluang besar untuk menggerakkan perekonomian yang inklusif, khususnya di ranah ekonomi syariah,sehingga bisa menjadi pionir membuka lapangan kerja…