Meski menyambut baik Inpres No.7/2022 yang mewajibkan penggunaan kendaraan listrik sebagai kendaraan dinas, AHM masih enggan memasarkan produk elektrik.
New Vario 125 kini menggunakan ukuran ban yang lebih lebar, yakni berukuran 90/80 untuk ban depan dan 100/80 untuk ban belakang menjadikannya lebih stabil.
Kini, Vario 125 semakin terlihat agresif dengan tampilan V shape dengan lekukan tajam di tiap sisi bodinya, serta dilengkapi LED pada semua pencahayaan.
FIF Group masih menunggu kehadiran motor listrik dari pabrikan Astra Honda Motor. Selain itu, perusahaan memandang masih ada kendala pembiayaan motor listrik.
Krisis cip semikonduktor menambah beban laju industri kecil menengah yang berstatus sebagai pemasok komponen otomotif di Tegal, Jawa Tengah. Salah satunya adalah PT FNF Metalindo…
Agen tunggal pemegang merek kendaraan roda dua Honda di Indonesia, PT.Astra Honda Motor (AHM), mengukuhkan posisinya sebagai pemimpin pasar (market leader) selama tiga bulan…
PT Astra Honda Motor, agen tunggal pemegang merek sepeda motor Honda, memberikan donasi unit sepeda motor ke Universitas Brawijaya, Malang pada hari ini.
PT Astra Honda Motor meraih penghargaan Gold Champion of Indonesia Wow Brand 2014 atas terpilihnya sepeda motor Honda sebagai merek paling direkomendasikan para konsumen.
Penjualan produk PT Astra Honda Motor, yakni Honda CB150R StreetFire mengalami lonjakan sepanjang Januari-Mei 2014 mencapai 58,8%. atau sebanyak 102.653 unit.
PT Astra Honda Motor, agen tunggal pemegang merek motor Honda, menambah cakupan kelas dan tempat penyelengaraan kompetisi pembalap muda Honda Racing Championship untuk menuju…
PT Astra Honda Motor kembali menguji kompetensi teknik sepeda motor terhadap 745 siswa Sekolah Menengah Kejuruan se-Indonesia hingga terpilih 41 siswa untuk ikut kontes tingkat…
PT Astra Honda Motor kembali meraih penghargaan Indonesia’s Most Admired Companies (IMAC) Award 2014 untuk kategori kualitas, performa, tanggung jawab dan daya tarik perusahaan…