Inisiatif ini diharapkan Bank Mandiri dapat membantu pelaku industri perbankan di berbagai wilayah Indonesia dalam memenuhi kebutuhan UKA dengan biaya yang lebih efisien.
Bank Indonesia menjelaskan peraturan terbaru yang membatasi seseorang membawa masuk mata uang kertas asing melebihi Rp1 miliar ke Tanah Air, yang akan berlaku efektif mulai…
Bank Indonesia melakukan penyesuaian pengaturan terkait sanksi atas pelanggaran ketentuan pembawaan uang kertas asing (UKA) ke dalam dan ke luar daerah pabean Indonesia.
Transaksi perdagangan dengan mata uang asing marak di sejumlah pusat perbelanjaan di Bandung. Padahal, setiap transaksi di Indonesia wajib menggunakan mata uang rupiah.
Bisnis.com, JAKARTA - Orang-orang Indonesia diperkirakan memiliki total sekitar Rp1,49 triliun dalam bentuk uang asing mulai dari ringgit sampai poundsterling yang tidak…