OJK mengatakan langkah pemblokiran rekening bank yang terlibat judi online sebagai salah satu bentuk kerja sama untuk memberantas tindak pidana ekonomi.
POJK Bursa Karbon akan terbit pekan depan. Sejumlah lembaga digadang-gadang menjadi calon kuat pengelola bursa karbon tersebut, mulai dari ICDX hingga BEI.
Otoritas Jasa Keuangan mengestimasi salinan beleid mengenai bursa karbon yang tertuang dalam Peraturan OJK (POJK) Nomor 14 Tahun 2023 akan terbit pekan depan.
OJK mengharapkan peraturan terkait bursa karbon bisa dirilis tanggal 11 Juli 2023. Saat ini OJK masih menunggu undangan konsultasi dari Komisi XI DPR RI.
OJK menerbitkan POJK Nomor 8/POJK.04/2022 guna memperkuat pengawasan di sektor jasa keuangan yang memerlukan informasi kondisi keuangan dan kegiatan usaha yang lengkap, akurat,…
Dampak moratorium izin MI bagi investor yang ingin terjun pada bisnis manajemen investasi adalah potensi mencari manajer investasi kecil untuk bisa diakuisisi maupun digabungkan…