PT Bank Mega Tbk. mengaku akan menindak tegas pegawai atau petugas bank yang melakukan penagihan terhadap debitur dengan cara yang tidak etis. Meskipun demikian, hal tersebut…
Bank Mega mencatat nilai restrukturisasi hingga 1 Juli 2020 mencapai Rp8,6 triliun yang berasal dari 158.725 debitur atau sebesar 17 persen dari total kredit perseroan.
Sebelumnya di media sosial sejumlah nasabah Bank Mega ramai-ramai mengeluhkan cara penagihan utang melalui debt collector karena dinilai terlalu kasar dan sangat mengganggu.
Secara umum, selain meminta maaf dan menanyakan informasi yang lebih terperinci, petugas Bank Mega juga merespons dengan menyampaikan tindaklanjut kasus serta meminta nasabah…
Dalam sebuah rangkaian cuitan di media sosial Twitter, pengguna dengan nama akun @juliajasminee menyebutkan aktivitas suaminya menjadi terganggu dalam beberapa hari terakhir…
Kredit konstruksi emiten berkode saham MEGA ini tercatat senilai Rp9,77 triliun dengan rasio kredit bermasalah (non-performing loan/NPL) yang berada di bawah 1 persen.
Di tengah situasi pandemi Covid-19, PT Bank Mega Tbk. menyatakan akan tetap berkomitmen untuk terus melayani para nasabah setia dalam memenuhi kebutuhan transaksi perbankannya.
PT Bank Mega Tbk. membukukan kinerja yang positif pada periode kuartal I/2020, antara lain tercermin dari kenaikan laba bersih menjadi Rp669 miliar atau meningkat 38 persen…
Bank Mega menargetkan dapat naik kelas menjadi anggota Bank Umum Kegiatan Usaha (BUKU) IV pada 2025 mendatang secara organik atau melalui akumulasi laba tahunan ke dalam…
Untuk naik ke BUKU IV, diperlukan modal inti bank minimal senilai Rp30 triliun. Per Desember 2019, modal inti Bank Mega tercatat senilai Rp14,68 triliun.