AIPGI menyatakan segera merampungkan koordinasi terkait penyerapan garam rakyat untuk periode 2019-2020, yang diestimasi setidaknya 1 juta ton hingga 1,1 juta ton.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mendesak agar pelaku industri bisa segera membuat komitmen penyerapan garam rakyat baru untuk 2019-2020 menyusul segera berakhirnya…
Pemerintah mendesak pelaku industri untuk segera memperbarui komitmen penyerapan garam rakyat periode 2019-2020 demi mengerek harga komoditas itu di pasaran.
Kalangan petambak garam di Jawa Timur meminta pemerintah untuk bertindak mengatasi harga garam petambak rakyat yang terjun bebas hingga Rp500/kg dalam dua bulan terakhir…
Asosiasi Petani Garam Rakyat Indonesia (APGRI) menghitung harga pokok produksi garam rakyat tahun ini Rp950,7 per kg jika pengangkutan menggunakan jalur darat.
Harga garam di tingkat petani garam rakyat di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, mulai turun secara bertahap sejak beberapa hari lalu dari Rp3.500 per kilogram menjadi Rp2.100.
Kementerian Kelautan dan Perikanan menggagas harga pembelian garam dari petambak dipatok beragam di setiap sentra produksi. Harga itu mencakup harga batas bawah (floor price)…
Ketua MPR Zulkifli Hasan menyampaikan Kementerian Kelautan dan Perikanan semestinya menciptakan kebijakan yang berdampak luas terhadap kesejahteraan masyarakat pesisir, misalnya…
Petani garam Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, keluhkan harga yang semakin anjlok dan kali ini sudah menyentuh Rp200 per kilogram dan untuk meminimalisasi kerugian petani timbun…
Petani garam Jawa Barat menilai efektivitas penetapan harga garam oleh Kementerian Perdagangan tidak berpengaruh terhadap tingkat kesejahteraan petani lokal.
Demi merealisasikan produksi garam industri 1,5 juta ton pada 2019 Kementerian Perindustrian (Kemenperin) di era Jokowi – JK harus menjalankan program khusus.