Adanya virus corona ini diibaratkan bisa menjadi seleksi alam bagi para pengembang yang tidak adaptif dan asal-asalan dalam perencanaan pengembangan proyeknya.
Pasar properti yang masih cenderung lesu membuat para pengembang untuk mengandalkan bisnis yang menghasilkan pendapatan berulang guna menopang kinerja perusahaan.
Bisnis.com, JAKARTA—PT Agung Podomoro Land Tbk menargetkan besaran recurring income (pendapatan berkelanjutan) perusahaan mencapai Rp1,1 triliun sampai akhir 2013.
Bisnis.com, JAKARTA— PT Agung Podomoro Land Tbk menargetkan besaran recurring income (pendapatan berkelanjutan) perusahaan mencapai komposisi 30% pada 2016 mendatang.