Bisnis, JAKARTA — Krisis baja berkelanjutan di China bakal memicu gelombang negatif pada industrinya, termasuk kebangkrutan dan konsolidasi industri yang cepat.
Bijih besi menuju kerugian mingguan yang besar setelah mencapai level terendah sejak 2022, di tengah kekhawatiran krisis industri baja yang terjadi di China.
Bisnis, JAKARTA — Harga bijih besi kembali terjerembab dalam sepekan terakhir seiring dengan permintaan dari China yang masih belum memberikan titik terang pertumbuhan permintaan.
Harga bijih besi mencapai titik terendah dalam 3 pekan seiring dengan sikap investor yang mencerna sentimen bertambahnya pasokan komoditas ini di tengah kekhawatiran penurunan…
Berdasarkan data Bloomberg, pada perdagangan Senin (1/7/2019) hingga pukul 18.12 WIB, harga bijih besi di bursa Singapura berhasil naik 5,83% menjadi US$119,45 per ton. Sementara…
Bijih besi masih bertahan di dekat level tertingginya sejak 5 tahun terakhir pada perdagangan Senin (24/6/2019) di tengah kekhawatiran pasar terkait dengan operasional tambang…
Bijih besi mencapai rekor level tertingginya pada perdagangan Kamis (20/6/2019) setelah Rio Tinto menurunkan pengiriman dari kawasan Pilbara, menunjukkan bahwa pasokan tetap…
JAKARTAPermintaan yang terus tumbuh mendorong penguatan harga bijih besi hingga posisi di atas level US$80 per ton. Di sisi lain, posisi perdagangan komoditas bahan baku…
Kebijakan pelarangan ekspor bijih mineral tambang oleh pemerintah memicu penyaluran kredit untuk sektor pertambangan terus menurun di Sulawesi Selatan.
Cadangan bijih besi di China, konsumen terbesar di dunia, terus melonjak seiring dengan kenaikan impor dan penggunaan komoditas itu sebagai jaminan untuk mendapatkan kredit.
Pasar bijih besi semakin bergairah setelah penjualan ke China mengalami lonjakan sehingga memicu analis dari Morgan Stanley hingga World Bank menaikkan prediksi harga komoditas…
Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah memberikan peringatan larangan ekspor pada beberapa perusahaan pemegang Izin Usaha Pertambangan (IUP) pasir besi di Kalimantan Selatan karena…