Pendapatan Asli Daerah (PAD) sektor pajak masih akan menjadi tumpuan sektor pemasukan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) DKI Jakarta tahun 2020.
Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) Faisal Syafruddin optimis perolehan pajak reklame akan meningkat seiring dengan diwajibkannya reklame digital di kawasan kendali ketat.
Pendataan ulang penggunaan lahan dan bangunan di DKI Jakarta yang dilakukan oleh Badan Pajak dan Retribusi Daerah (BPRD) terlambat dari target yang ditentukan yaitu Januari…
JAKARTA — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan mengajukan perubahan atas peraturan daerah yang terkait dengan pendapatan pajak kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.
JAKARTA — Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terus menggenjot pendapatan asli daerah (PAD) dari pajak hingga akhir 2018. Salah satu caranya adalah dengan menghapus denda atau…
Pemprov DKI Jakarta akan melakukan revisi tarif lima jenis pajak daerah tahun ini, demi mendorong penerimaan pajak daerah juga implementasi dari paket kebijakan ekonomi yang…
Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi Gerindra Prabowo Soenirman mengaku sudah menduga Dinas Pelayanan Pajak (DPP) DKI Jakarta tidak akan mampu memenuhi target penerimaan pajak…
Kepala Dinas Pelayanan Pajak DKI Iwan Setyawandi meralat pernyataannya bahwa tarif pajak reklame Rp347,5 juta per tahun bukan menjadi tarif pengenaan pajak yang asli.
Dinas Pelayanan Pajak (DPP) DKI menilai pemberian insentif berupa pengurangan kewajiban PBB untuk mendorong WP melunasi tunggakan PBB-nya tidak berjalan efektif.
Bisnis.com, JAKARTA--Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menegaskan tidak akan menambah pegawai pajak, karena secara bertahap mengarah pada pungutan pajak online. Sejauh ini…