Executive Vice President Head of Wealth Management & Premier Banking Commonwealth Bank Ivan Jaya mengatakan hingga hari ini penjualan SR013 melalui Bank Commonwealth telah…
Berdasarkan keterbukaan informasi yang disampaikan pada Senin (21/9/2020), perusahaan yang bergerak di bidang aktivitas telekomunikasi ini akan menawarkan Sukuk Ijarah Berkelanjutan…
Apabila realisasi berada di bawah Rp75 triliun, pemerintah tampaknya harus menambah stimulus agar pelaku pasar kembali tertarik masuk ke pasar surat utang negara (SUN).
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan, penyaluran dana berupa kredit hingga Juni 2020 adalah senilai Rp5.617 triliun atau tumbuh 1,6% dibandingkan periode sama tahun lalu.…
Surat Berharga Komersial merupakan surat utang dengan tenor maksimal 1 tahun dan bisa diperdagangkan di pasar sekunder. Rencana penerbitan SBK menurut manajemen Jasa Marga…
Akan tetapi, di tengah potensi banjir likuiditas global tersebut, ada faktor yang saat ini menyebabkan arus modal dari investor asing masih terganjal masuk ke pasar obligasi…
Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan melaporkan hasil lelang tujuh seri surat utang negara (SUN) pada Selasa (11/8/2020). Hasilnya,…
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan, cadangan kerugian penurunan nilai (CKPN) aset surat berharga bank umum per April 2020 tercatat senilai Rp3,5 triliun atau tertinggi…
Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan, cadangan kerugian penurunan nilai (CKPN) aset surat berharga bank umum per April 2020 tercatat Rp3,5 triliun, tertinggi sejak 2016.
Berdasarkan statistik perbankan Indonesia di laman Otoritas Jasa Keuangan, penempatan dana pada surat berharga mencapai Rp1.115,97 triliun per April 2020 atau naik 8,18%…
Pembelian SBN yang agresif oleh perbankan tersebut didorong oleh faktor melemahnya pertumbuhan kredit dan kebijakan penurunan giro wajib minimum (GWM) Bank Indonesia.
Dirjen Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko Kementerian Keuangan Luky Alfirman mengatakan porsi kepemilikan asing di SBN juga mengalami penurunan hingga Juli ini.
Pefindo sudah menerima mandat pemeringkatan penerbitan obligasi dari tujuh multifinance dengan emisi Rp8,8 triliun untuk semester II/2020. Adapun, realisasi pemeringkatan…