Saya merinding ketika Menteri Rini dengan lantang mengajak kesungguhan para Dirut BUMN untuk menjadi pemain global. "Kalau kalian tidak mau jadi global player, jangan jadi…
Kita perlu menggunakan paradigma baru: trade follow infrastructure, industry follow infrastructure. Perdagangan dan industri akan berkembang sejalan dengan ketersediaan infrastruktur,…
Jangan-jangan, berbagai kecenderungan perbaikan indikator ekonomi belakangan ini malah bikin banyak pihak gigit jari. Bukan senang, justru malah tidak hepi, karena kehilangan…
Pangsa impor barang dari China memang terus meningkat dari tahun ke tahun. Pada 2018, impor barang dari China mencapai US$45,2 miliar atau 28% dari total impor non migas…
Infrastruktur yang bagus dan tersedia di mana-mana nantinya akan dinikmati generasi millennial dan generasi Z yang akan memasuki usia produktif. Merekalah yang akan merasakan…
Tak ada dasar yang kuat, apalagi fakta, bahwa Indonesia adalah negara miskin. Ekonomi sulit, negara bangkrut. Nggak-lah. Apalagi setara dengan Burkina Faso. Itu pasti hoax.…
Reuni 212 merupakan indikator bahwa kekuatan ekonomi masyarakat tidak boleh diremehkan. Apalagi jika ada yang bilang "99% hidup pas-pasan". Banyaknya massa sekaligus seakan…
Tantangan ekonomi memang tidak mudah. Apalagi di era VUCA alias volatility, uncertainty, compexity dan ambiguity seperti sekarang ini. Banyak kompleksitas baru. Namun, bukan…
IMF menganggap Indonesia sebagai kisah sukses di tengah ketidakpastian ekonomi dunia. Ada perang dagang, ada fenomena super dolar. Namun, Indonesia dinilai sanggup bertahan.
Bagi Indonesia, bukan tidak mungkin mengikuti roadmap yang sama dalam pemanfaatan energi nuklir. Asalkan, kita mau mengedepankan kepentingan nasional sebagai kebutuhan bersama.
Optimisme adalah modal yang penting, untuk menghadapi berbagai risiko perubahan, agar senantiasa relevan. Lebih baik berani mengambil risiko meski hasilnya belum tentu maksimal,…
Negeri ini akan kian kokoh apabila kita semakin menyadari urgensi untuk saling support dan menguatkan, saling koreksi dan bersama-sama melakukan perbaikan.
Ini era di mana banyak hal ditentukan oleh keputusan generasi millennials, yang sesuai konsensus kini berusia antara 20 tahunan hingga 35 tahunan. Ini eranya millennials…
Dari perjalanan hidupnya, mengukuhkan bahwa Susi Pudjiastuti "keras dengan tujuan". Kiranya masih banyak Susi-Susi lainnya, anak bangsa yang kuat memperjuangkan "kepentingan…