MALANG — Kinerja ekonomi Malang Raya yang mencakup Kota Malang, Kota Batu, dan Kab. Malang pada kuartal III/2021, diperkirakan menghadapi tantangan berat untuk menuju pemulihan.
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kab. Malang terus berupaya membangun sistem teknologi informasi terintegrasi agar pelayanan kepada pelanggan dalam penyediaan air bersih…
Big Bad Wolf, pameran buku terbesar di dunia, bekerja sama dengan Pemprov Jatim mendonasikan 500 buku bagi Perpustakaan Kabupaten Malang untuk menggiatkan membaca sejak dini…
PDAM Kabupaten Malang menjajaki kerja sama dengan Taiwan Water Corporation (TWC), perusahaan yang bergerak di bidang penyediaan air bersih asal Taiwab, untuk membangun dan…
Kecamatan Poncokusumo, Kabupaten Malang, layak menjadi destinasi wisata nasional karena potensi alamnya yang indah serta berada di lereng Gunung Bromo yang sudah terkenal…
Dewan Pimpinan Daerah Partai Persatuan Pembangunan Kabupaten Malang Jawa Timur memutuskan memberi dukungan kepada calon incumbent, Rendra Kresna yang saat ini menjabat Bupati…
Cakupan layanan air bersih PDAM Kab. Malang baru mencapai 34% dengan jumlah pelanggan sebanyak 92.500 satuan sambungan rumah (SR) sehingga untuk mencapai cakupan 100% pada…
Melambungnya harga beras membuat pedagang di Kabupaten Malang, Jawa Timur, pusing. Naiknya harga beras membuat modal yang harus dikeluarkan pedagang juga naik secara signifikan.
Peningkatan infrstruktur jalan di Kabupaten Malang, Jawa Timur, sepanjang 2015 bakal mendapat suntikan anggaran yang berasal dari APBD sebesar Rp400 miliar.
Pemkab Malang, Jawa Timur, menargetkan wilayahnya bebas dari desa tertinggal pada akhir 2015 menyusul sukses Kabupaten Malang dalam mereduksi jumlah desa tertinggal.