Asosiasi perusahaan bongkar muat Indonesia (APBMI) DKI Jakarta masih keberatan dengan rencana penerapan tarif tunggal atau single billing terhadap pembayaran biaya bongkar…
Indonesia National Shipowners Association (INSA) menilai Pelindo II atau Indonesia Prot Corporation (IPC) sebaiknya lebih dulu mengajak pengusaha nasional untuk melakukan…
Lebaran masih 3 bulan lagi tetapi pelaku usaha jasa logistik telah meminta adanya penyusunan langkah terobosan bagi pengurangan dampak kepadatan di Pelabuhan Tanjung Priok.
Kementerian Perhubungan meminta Pelindo II atau Indonesia Port Corporation (IPC) untuk melakukan pembicaraan lebih dulu dengan Otoritas Pelabuhan (OP) terkait rencana perpanjangan…
Kantor Otoritas Pelabuhan Tanjung Priok mengungkapkan masih ada 49 bok kontainer berisi daging beku tak bertuan dan menumpuk sudah lebih dari dua tahun di sejumlah lapangan…
PT Pelabuhan Indonesia/IPC menjadikan Pelabuhan Tanjung Priok sebagai magnet untuk memacu program konektivitas antarpelabuhan yang di kelola BUMN tersebut, dalam rangka menekan…
Tarif penumpukan peti kemas impor untuk masa progresif di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta akhirnya dinaikkan rata-rata dua kali lipat atau hingga 250%.
Angkutan Khusus Pelabuhan (Angsuspel) Organda DKI Jakarta mendesak pembentukan tim koordinasi semua instansi terkait dan stakeholders di Pelabuhan Tanjung Priok guna menyelesaikan…
Implementasi inaportnet domestik di Pelabuhan Tanjung Priok mulai bisa dimanfaatkan pengguna jasa pelabuhan tersibuk di Indonesia itu sejak hari ini, Rabu (22/1/2014) untuk…
Petugas Penjaga Laut dan Pantai (PLP) Pelabuhan Tanjung Priok mengerahkan 20 orang dan peralatan lainnya seperti oil boom untuk menanggulangi pencemaran perairan akibat miring…
Kapal jenis roll on-roll off (ro-ro) KM Bangka Jaya Line (BJL-1) yang sedang sandar di dermaga nusantara terminal penumpang Pelabuhan Tanjung Priok pada Selasa (14/1/2014)…
Manajemen Pelabuhan Tanjung Priok mengisyaratkan akan menangani sendiri kegiatan relokasi atau pindah lokasi penumpukan (PLP) kargo impor jenis breakbulk di terminal 2 dan…
Penertiban angkutan barang dan peti kemas di sekitar Tanjung Priok termasuk di Pelabuhan Tanjung Priok akan dilaksanakan pertengahan November-Desember tahun ini oleh tim…