Peluang penurunan suku bunga acuan Bank Indonesia (BI) kembali menguat setelah data inflasi menunjukkan Indonesia mengalami deflasi 5 bulan berturut-turut.
Minyak mentah berjangka Brent naik menjadi US$85,21 per barel, sementara minyak mentah West Texas Intermediate (WTI) AS ditutup pada US$83,16 per barel.
Sebelum mengajukan KPR, calon kreditur perlu untuk mengetahui hitungan dasar dan skema cicilan KPR. Lantas, bagaimana cara menghitung cicilan KPR rumah?
Cicilan KPR tidak bakal terdampak dalam jangka pendek setelah suku bunga acuan naik. Insentif dari Presiden Jokowi diharapkan bantu sektor properti bertumbuh.
Masyarakat bisa memanfaatkan kredit pemilikan rumah (KPR) untuk mencicil pembelian hunian. Bisnis merangkum penawaran KPR dari BTN, Bank Mandiri, CIMB Niaga, dan BCA.
Selain merelaksasi Loan to Value atau LTV, pengembang berharap agar Bank Indonesia bersedia meringankan suku bunga acuan untuk menstimulus pertumbuhan bisnis properti.