Saat ini ada beberapa alternatif pendanaan pembangunan infrastruktur dan peningkatan layanan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) yang sedang dikembangkan oleh BPPSPAM.
BPPSAM akan memantau proses pemasangan meteran air selama setahun penuh dan mengevaluasi pemasangan meter air agar manfaatnya bisa dirasakan pelanggan.
adan Peningkatan Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum menargetkan penyehatan kinerja 30 perusahaan daerah air minum sepanjang 2019. Dalam 5 tahun ke depan, seluruh…
JAKARTA — Badan Peningkatan Pelayanan Sistem Penyediaan Air Minum menilai progres penyehatan perusahaan daerah air minum berjalan lambat karena PDAM terbelit masalah kronis.
Badan Peningkatan Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum memfasilitasi penerapan manajemen aset untuk 14 perusahaan daerah air minum guna menggenjot kinerja mereka.
Pemerintah menawarkan dua skema pengusahaan sistem penyediaan air minum (SPAM) kepada badan usaha guna meningkatkan akses penyediaan air bersih kepada masyarakat.
Badan Peningkatan Penyelenggaraan Sistem Penyediaan Air Minum melansir bahwa sebanyak 90% dari jumlah perusahaan daerah air minum belum memiliki kontrak perjanjian pelanggan.