Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) meminta Bursa untuk memperbaiki komunikasi dengan asosiasi-asosiasi di pasar modal sebelum mengimplementasikan kebijakan.
AEI mengharapkan terciptanya regulasi yang lebih kondusif dan memperhatikan kepentingan emiten dan sebagai perusahaan publik, dan hak-hak pemegang saham publik.
Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) mengimbau supaya para emiten terus memperkokoh sisi fundamental supaya bisa menarik investor jangka panjang di tengah-tengah tingginya volatilitas…
Samsul Hidayat, Direktur Eksekutif Asosiasi Emiten Indonesia, menyampaikan untuk periode yang akan datang, pemerintah harus tetap menjaga kemudahan kegiatan berinvestasi…
Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) mengusulkan keringanan syarat bagi perusahaan yang melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) untuk bisa mendapatkan keringanan pajak penghasilan…
Asosiasi Emiten Indonesia (AEI) menyambut baik rencana pemerintah untuk menurunkan pungutan tahunan melalui revisi PP No. 11/2014 tentang Pungutan Oleh Otoritas Jasa Keuangan…
JAKARTA—Otoritas Bursa Efek Indonesia tengah mengkaji aturan mewajibkan emiten yang mencetak laba bersih selama beberapa tahun untuk membagikan dividen kepada pemegang sahamnya.…