PT Freeport Indonesia (PTFI) mencatatkan beban bea keluar konsentrat tembaga mencapai US$307 juta atau setara dengan Rp4,85 triliun sepanjang paruh kedua 2023.
Freeport terus melakukan diskusi dengan pemerintah Indonesia terkait pengenaan bea keluar konsentrat tembaga sesuai revisi aturan yang dikeluarkan Kemenkeu.
Menkeu Sri Mulyani mengatakan penerimaan kepabeanan, khususnya bea keluar, anjlok hingga 81,34 persen. Wajarkah jika bea keluar untuk Freeport Cs naik?
Freeport berencana mengajukan keberatan atas aturan anyar tarif bea keluar konsentrat mineral logam yang diteken Menteri Keuangan Sri Mulyani pada 12 Juli 2023.