Nilai penjualan Krakatau Steel (KRAS) tercatat sebesar Rp23 triliun pada kuartal III/2021, meningkat 41,7 persen jika dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu.
Pada Senin (25/1/2021) Majelis Hakim PN Jakarta Pusat memang mengabulkan permohonan PKPU yang diajukan salah satu vendor, PT Naga Bestindo Utama (NBU).
PT Tata Metal Lestari menyatakan kelangkaan kontainer di lapangan mendisrupsi strategi ekspor. Sejauh ini, perseroan masih mencari solusi bagaimana mengatasi masalah tersebut.
Indonesia Iron and Steel Industry Association (IISIA) menyatakan terpilihnya Joe Biden sebagai presiden Amerika Serikat ke-46 belum akan berdampak signifikan pada industri…
PT Krakatau Tirta Industri (KTI), anak usaha PT Krakatau Steel (Persero) Tbk., menyiapkan pasokan air bersih untuk rencana pengembangan PT Lotte Chemical Indonesia (PT LCI)…
Permintaan dan utilisasi industri baja nasional telah membaik pada kuartal III/2020 dibandingkan pada masa awal pandemi Covid-19. Namun demikian, kekurangan bahan baku dinilai…
PT Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk. (ISSP) atau Spindo menilai penerapan Standar Nasional Indonesia (SNI) wajib untuk produk baja saat ini memang sangat penting.
PT Krakatau Steel (Persero) Tbk. mengajak Posco Co., Ltd. dan Nippon Steel Corporation untuk mengoperasikan kembali pabrik peleburan tanur tinggi atau blast furnace.n
Pelaku industri memproyeksikan realisasi investasi pada tahun ini akan lebih rendah dibandingkan dengan capaian pada tahun lalu. Adapun, tren dominasi penanaman modal dalam…
Kementerian Perindustrian mengungkit daya saing industri baja nasional melalui pembuatan basis data penawaran-permintaan baja nasional dan efisiensi energi dalam produksi…
Banjir produk impor membuat barang hasil manufaktur baja menumpuk di gudang. Alhasil, perputaran terhambat dan utilitas pabrik harus diturunkan demi mencapai skala keekonomian.