Honda, Nissan, dan Mitsubishi telah menandatangani nota kesepahaman untuk kerja sama pengembangan teknologi dan ekosistem mobil listrk pada 1 Agustus 2024
Pabrikan asal Jepang seperti Toyota, Nissan, hingga Honda menorehkan lonjakan laba. Hal ini membuat prinsipal yakin, terhadap strategi bertahap mobil listrik.
Mobil listrik mungil ini merupakan kolaborasi afiliasi global Mitsubishi dan Nissan. Sayangnya, produk tersebut belum dihadirkan untuk pasar Indonesia.
Nissan tengah royal menggelontorkan investasi untuk mengembangkan model elektrik. Teranyar, pabrikan tersebut membenamkan sekitar US$700 juta di Meksiko.
Pemindahan produksi Nissan dari Indonesia ke Thailand sekaligus menunjukkan bahwa Thailand akan menjadi satu-satunya pusat produksi Nissan di Asia Tenggara.
Nissan Motor Co. Ltd. (Nissan) dan Indomobil Group telah menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan maksud membentuk kemitraan strategis untuk memperkuat merek Nissan di…