Salah satu upaya untuk meningkatkan transaksi nontunai yakni, melalui gelaran QRIS Race yang berlangsung di Ciayumajakuning Entrepreneur Festival (CEF).
Kantor Perwakilan Bank Indonesia Cirebon menggelar Ciayumajakuning Entrepreneur Festival ke-9 untuk menumbuhkan ekonomi UMKM di wilayah aglomerasi tersebut.
Pada 2024, BI menargetkan penambahan 55 juta pengguna baru QRIS dan 2,5 miliar transaksi secara nasional. Kaltim ditargetkan menyumbang 65.000 pengguna baru.