Kepemilikan saham Saratoga Group di PT Provident Agro Tbk. (PALM) telah menyusut. Pada saat yang sama, Garibaldi Thohir masuk sebagai pemegang saham baru PALM.
Pada akhir pekan lalu, Grup Saratoga melakukan dua aksi korporasi yang melibatkan PT Provident Agro Tbk. (PALM) dan PT Merdeka Copper Gold Tbk. (MDKA).
Bursa Efek Indonesia (BEI) secara terbuka menyampaikan alasan manajemen tidak mensuspensi saham PT Provident Agro Tbk. (PALM) sekalipun emiten tidak membukukan pendapatan.
Para pemegang saham PALM menyetujui aksi pembagian dividen senilai Rp304 miliar dari saldo laba yang belum ditetapkan penggunaanya Rp2,97 triliun pada 2020.
Pihak terafiliasi dengan Alibaba menyebutkan aksi korporasi tambah modal selanjutnya akan melibatkan crazy rich Winato Kartono, bos besar pada konglomerasi Provident.
BEI menyampaikan sehubungan dengan terjadinya peningkatan harga kumulatif yang signifikan pada saham RONY dan PALM maka diberlakukan suspensi mulai hari ini.
Provident Agro (PALM) telah menyelesaikan penjualan bisnis utamanya yakni PT Mutiara Agam (MAG) pada akhir November 2021 lalu. Kemana arah perusahaan ke depan?