ECB memutuskan memangkas suku bunga deposito utama sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 3,5%, sejalan dengan proyeksi seluruh analis dalam survei Bloomberg.
Salah satu bank sentral yang diperkirakan memangkas suku bunga adalah European Central Bank (ECB) yang akan mengadakan pertemuan kebijakan pada Kamis (12/9).
Pasar menantikan keputusan rapat Federal Open Market Committee (FOMC) dan update dot plot atau proyeksi suku bunga pejabat The Fed terbaru pada 11-12 Juni 2024.
Sejumlah bank sentral, dari ECB hingga bank sentral Swiss merespons langkah The Fed yang menahan suku bunga dan mengisyaratkan pelonggaran tahun depan.
Setelah meningkatkan suku bunga selama lebih dari setahun, semua mata kini tertuju pada seberapa kuat Bank Sentral Eropa (ECB) menahan diri untuk tidak melakukan pemangkasan.…