Kandang Atletico Madrid Stadion Wanda Metropolitano terpilih sebagai tempat berlangsungnya final Piala Raja musim ini antara Barcelona melawan Sevilla.
Sevilla dan juara bertahan FC Barcelona sama-sama mencatat kemenangan dengan skor 3-0 di kandang lawan dalam leg pertama 32 besar Piala Raja Spanyol (Copa del Rey).
Valencia, Eibar, dan Real Betis menundukkan sesama klub Divisi Primer La Liga Spanyol dalam pertandingan leg pertama 32 besar Piala Raja Spanyol (Copa del Rey).
Pemain belakang Sevilla Daniel Carrico diskors empat pertandingan akibat mencerca wasit Carlos del Cerro ketika menerima kartu merah dalam pertandingan final Piala Raja (Copa…
Adil Rami memastikan kepada fans Sevilla bahwa dia akan bugar untuk final Copa del Rey melawan Barcelona setelah kejang otot saat final Liga Europa melawan Liverpool.
Barcelona mengekspresikan penolakannya terhadap perintah polisi yang melarang para penggemar mereka membawa bendera-bendera nasionalis Katalan pada final Piala Raja melawan…
Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) menetapkan Stadion Vicente Calderon, kandang Atletico Madrid, sebagai venue final Piala Raja Spanyol (Copa del Rey) yang digelar pada 22…
Barcelona resmi lolos ke final Piala Raja Spanyol (Copa del Rey) setelah dalam leg kedua semifinal bermain imbang dengan skor 1-1 melawan tuan rumah Valencia
Trio maut Lionel Messi, Luis Suarez, dan Neymar da Silva Jr dipastikan absen saat Barcelona bertandang ke markas Valencia dalam laga leg kedua semifinal Copa del Rey.
Pertandingan semifinal Piala Raja Spanyol (Copa del Rey) masih menyisakan laga leg kedua. Tetapi, dua laga leg kedua ini hampir pasti tak bermakna lagi.
Sevilla dan Valencia menyusul FC Barcelona dan Celta Vigo lolos ke semifinal Piala Raja Spanyol (Copa del Rey) setelah menaklukkan lawan-lawannya dalam leg kedua perempat…