Asosiasi menilai matinya server PDN selama 3 hari adalah sesuatu yang tak wajar dan sulit dimaafkan. Pemerintah sangat gagal dalam menyiapkan sistem redundan.
Kepala Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Ciptakarya Jateng Hanung Triyono menuturkan akan menyegerakan lelang serentak sekitar 250 proyek pada bulan depan.
JAKARTA — Pemerintah masih perlu mematangkan rancangan Peraturan Presiden terkait dengan skema konsesi terbatas atau Limited Concession Scheme (LCS) sebelum payung hukum…
Sebanyak 10 titik proyek pembangunan infrastruktur di Jakarta diketahui tidak memiliki Analisa Mengenai Dampak Lingkungan Lalu Lintas atau Amdal Lalin.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menargetkan pembangunan 30 waduk yang tengah berjalan dapat tuntas pada 2019 mendatang. Waduk tersebut merupakan akumulasi…
PT Waskita Karya (Persero) Tbk melalui anak usahanya PT Waskita Tollroad menjadi pemegang saham pengendali di ruas tol PemalangBatang sepanjang 39,2 km setelah mengambil…
Pemerintah kembali merayu investor swasta untuk berpartisipasi dalam pembangunan infrastruktur guna mendongkrak laju pertumbuhan ekonomi ke level 7%-8%.
Bisnis.com, JAKARTA – Belum lengkapnya undang-undang yang mendukung pembangunan infrastruktur di perbatasan menjadi salah satu hambatan guna menwujudkan kawasan perbatasan…
Bisnis.com, JAKARTA—PT Intraco Penta Wahana (IPW), diler resmi truk Sinotruk, mengubah strategi bisnisnya di industri kendaraan alat berat Indonesia. Awalnya anak usaha PT…
Bisis.com, Jakarta - Kurangnya koordinasi antara pemerintah daerah dan pemerintah pusat dinilai menjadi hambatan terbesar dalam pengelolaan Kawasan Strategis Nasional (KSN)…
Bisnis.com, Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum meningkatkan kualitas Kampung Tengah, Kecamatan Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), guna mendukung…
BISNIS.COM, BANDUNG-Rendahnya efisiensi dan mekanisme bongkar muat yang belum sistematis di Pelabuhan Tanjung Priok, dianggap menjadi salah satu penyebab tingginya biaya…
BISNIS.COM, JAKARTA—Pemerintah akan menyasar tiga program dari penambahan anggaran infrastruktur dasar di Kementerian Pekerjaan Umum sebagai kompensasi kenaikan harga bahan…
BISNIS.COM, JAKARTA—Pemerintah akan menyasar tiga program dari penambahan anggaran infrastruktur dasar di Kementerian Pekerjaan Umum sebagai kompensasi kenaikan harga bahan…