Setelah lebaran, umumnya pasokan mobil bekas kembali membanjir. Inilah momen untuk memburu mobil bekas seperti Toyota Avanza, Suzuki Ertiga, dan Honda Mobilio.
Tentunya sebelum membeli mobil bekas pembeli wajib memperhatikan showroom atau dealer penjualan mobil bekas. Berikut daftar showroom mobil bekas pilihan.
Permintaan mobil bekas meningkat seiring usainya program insentif PPnBM, serta prediksi peningkatan harga mobil baru. Hal itu membuat Caroline rajin ekspansi.
Mobil bekas masih menjadi pilihan konsumen untuk memboyong unit impian. Model SUV seperti Honda CR-V dan Nissan X-Trail banyak beredar di bursa mobil bekas.
Kehadiran Carsome Academy di Indonesia merupakan bagian dari strategi jangka panjang Carsome untuk menciptakan ekosistem kepemilikan mobil terintegrasi di Indonesia.
Bursa Mobil Bekas WTC Mangga Dua mencatat transaksi di luar dugaan pada awal tahun ini. Hingga pekan kedua Januari 2018, penjualan mencapai 2.000 unit. Padahal transaksi…
Hingga Kuartal II/2017, Avanza masih menjadi mobil bekas paling banyak dicari di situs iklan baris OLX. Hal ini pun menjadikan model ini laku dengan durasi penjualan tercepat.…