Harga minyak dunia anjlok lebih dari dua persen pada penutupan perdagangan Selasa (25/4/2023) karena kekhawatiran atas resesi dan dolar yang lebih kuat.
Harga minyak tergelincir 1,3 persen ke posisi 82,16 dolar AS setelah aksi ambil untung investor di tengah risiko penurunan permintaan di musim panas nanti.
Hara minyak dunia jatuh hingga lebih dari 2 persen setelah runtuhnya Silicon Valley Bank (SVB) menimbulkan kekhawatiran investor akan krisis keuangan baru.
Harga minyak WTI dan Brent naik 1,2 persen pada akhir perdagangan jumat (24/2/2023) waktu setempat. Penguatan dipicu prospek ekspor Rusia yang lebih rendah.
Harga minyak West Texas Intermediate (WTI) untuk kontrak Juli naik 0,7 persen ke US$110,27 per barel di New York. Sebagian besar pasar finansial AS ditutup kemarin karena…
Minyak mentah berjangka Brent untuk pengiriman Juni ditutup menguat 1,53 poin atau 1,4 persen ke level US$108,33 per barel, setelah sebelumnya mencapai level US$109,80.
Pergerakan minyak tersebut dipengaruhi pandangan investor terkait dengan kemerosotan pasar minyak dan keuangan pada Jumat (26/11/2021) akibat tidak adanya lebih banyak data…
Penegasan sikap OPEC+ untuk mempertahankan kebijakan produksi, serta potensi terhambatnya barel Iran ke pasar minyak global memberikan dukungan pada harga minyak.
Minyak mentah berjangka Brent untuk pengiriman Agustus naik 40 sen atau 0,5 persen menjadi menetap di US$74,39 per barel, penutupan tertinggi sejak April 2019 dan mencatat…
Harga minyak di New York hampir tidak bergerak minggu ini menyusul penerapan kembali lockdown di sejumlah wilayah, yang dampak kemacatan di Terusan Suez.
Harga minyak mentah berjangka jatuh pada Senin (28/10) setelah kenaikan kuat pada pekan lalu. Hal itu karena data yang dirilis di China memperkuat tanda bahwa perekonomian…