Vaksinasi di Sumbar sudah berjalan 95 persen lebih. Dimana dari 820.000 dosis vaksin yang disiapkan, dan yang sudah terpakai sebanyak 780.000 dosis vaksin.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) kembali melepasliarkan 147.383 Benih Bening Lobster (BBL) hasil sitaan di zona inti Kawasan Konservasi Perairan Daerah (KKPD) Kota…
Sektor pariwisata di Kota Padang, Sumatera Barat, menaruh harapan yang besar pada tahun ini. Setidaknya 5 juta wisatawan ditargetkan berkunjung ke Padang sepanjang 2021.
Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah mengingatkan seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintah Kota Padang untuk meningkatkan sinergi guna mengejar…
Pemerintah berencana mengaktfikan kembali jalur kereta api (KA) dalam kota di ibukota provinsi Sumatra Barat yang selama ini terbengkalai, guna mengantisipasi kemacetan di…
Pemerintah Kota Padang, Sumatra Barat bakal merenovasi 5.000 unit rumah warga jelang pelaksanaan Pekan Nasional Kontak Tani Nelayan Andalan (Penas KTNA) di daerah itu pada…
Nurhayati Subakat, Bos PT Paragon Technology and Innovation (PTI) yang menaungi brand kosmetik merk Wardah, berencana membangun masjid di kawasan objek wisata Danau Cimpago…
Polresta Padang menurunkan 700 personel yang akan bertugas mengamankan 1.600 tempat pengumutan suara (TPS) dalam pemilihan kepala daerah serentak (Pilkada) 2018 di ibukota…
Pemerintah Kota Padang menargetkan masuknya investasi dari pengusaha asal negeri jiran Malaysia di ibu kota provinsi Sumatra Barat itu, terutama di sektor pariwisata.
Pemberitaan tentang wali kota yang terus menerus dan dinilai tidak sesuai realisasi membuat sebagian warga Kota Padang mengajukan komentar bernada keberatan.