Menteri KKP Sakti Wahyu Trenggono mengaku sering didatangi nelayan usai menerbitkan Peraturan Pemerintah (PP) No.11/2023 tentang Penangkapan Ikan Terukur.
Penangkapan ikan terukur berorientasi pada pencapaian pertumbuhan produksi perikanan dengan memberikan karpet merah pada investasi penangkapan ikan skala besar.
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Susi Pudjiastuti menilai Perpres 44 Tahun 2016 harus dipertahankan karena menjaga kedaulatan laut.
Dunia usaha penangkapan ikan belakangan ini sangat terkejut dengan besarnya denda yang dikenakan akibat pelanggaran wilayah pengelolaan perikanan (WPP), beredar…
Menuju klimaks perundingan, tema penangkapan ikan itu menjadi pekerjaan rumah terakhir menuju kesepakatan dagang setelah berbulan-bulan pembicaraan yang alot.
Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, akan memeriksa kebenaran laporan dari warga bahwa ada nelayan yang menangkap ikan dengan menggunakan racun.
Komandan Guspurla Armabar Laksamana Pertama TNI Arsyad Abdullah menangkap dan mengamankan kapal ikan asing (KIA) asal Vietnam yang sedang melakukan penangkapan ikan tanpa…
Kementerian Kelautan dan Per-ikanan tidak lagi menggelar lelang kapal pe -nangkap ikan pada akhir tahun ini kendati jum-lah pengadaan kapal masih di bawah target.
Pengusaha galangan kapal kian pesimistis dengan prospek program pengadaan 3.445 kapal penangkap ikan, menyusul rencana pemangkasan anggaran Kementerian Kelautan dan Perikanan…
Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia Jawa Barat mendesak pemerintah mempermudah perizinan bagi kepemilikan kapal tangkap di atas 30 GT bagi nelayan tradisional.
Pemerintah menjalin kerja sama dengan Australia dalam Forum Pengawasan Perikanan Indonesia-Australia (IAFSF) guna mengawasi kegiatan penangkapan ikan ilegal di perairan perbatasan…
BISNIS.COM, BRUSSELES--Para menteri Uni Eropa sepakat mengenai sistem reformasi kuota penangkapan ikan yang kini harus disetujui oleh parlemen Eropa, di mana anggota parlemen…