Sistem MLFF bakal diterapkan di Jalan Tol mulai akhir 2022 untuk menggantikan kartu tol atau e-Toll card. Sudah siapkah Indonesia menerapkan sistem MLFF?
Sejak dibuka fungsional pada 26 April 2022 lalu, tol Pekbang sudah dilewati oleh sebanyak 1.023 kendaraan pada hari pertama atau H-6 Lebaran 2022. Kemudian hari selanjutnya…
PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) mencatat VLL ruas fungsional per Jumat (29/4/2022) di Ruas Bengkulu – Taba Penanjung melalui Gerbang Tol (GT) Bengkulu sebanyak 1.150…
Pembangunan jalan tol selama tujuh tahun belakangan, bahkan diklaim melampaui realisasi jalan tol selama 40 tahun. Hingga 2014, sebelum Presiden Joko Widodo atau biasa disapa…
Guna mengurai kemacetan dan melancarkan arus mudik, PT Jasa Marga (Persero) Tbk. bersama Pihak Kepolisian memberlakukan rekayasa lalu lintas di jalan tol.
Jumlah arus mudik via tol Jakarta-Cikampek meningkat 165,5 persen dari lalu lintas normal periode November 2021 sebanyak 39.554 kendaraan. Dari catatan Jasa Marga, volume…
Jasa Marga mencatat sebanyak 195.214 kendaraan telah masuk menuju Semarang melalui Gerbang Tol (GT) Kalikangkung. Jumlah itu tercatat meningkat sebesar 36,5 persen jika dibandingkan…
Berikut adalah cara Cek Tarif Tol di Seluruh Indonesia yang bisa Anda siapkan sebelum berangkat mudik, dan mengisi kartu tol Anda untuk memastikan cukup ketersediaannnya.