Jumiatun Muslim alias Atun alias Bunga alias Umi Delima, istri Santoso, pemimpin Mujahidin Indonesia Timur asal Bima, akhirnya tertangkap pada Sabtu (23/7/2016).
Hasil tes DNA terhadap jenazah terduga teroris Santoso yang telah dirilis memastikan bahwa jenazah yang tewas dalam kontak senjata di Poso, Sulawesi Tengah adalah Santoso,…
Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo mengimbau kepada sisa-sisa kelompok teroris jaringan Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang masih berada di Gunung Poso segera kembali…
Panglima TNI, Jenderal TNI Gatot Nurmantio, sudah sepakat dengan Kepala Kepolisian Indonesia, Jenderal Polisi Tito Karnavian, untuk melanjutkan dan memperkuat Operasi Tinombala…
Sempat beredar kabar bahwa jika Santoso terbukti tewas dalam baku tembak tersebut, pimpinan kelompok akan digantikan Basri yang merupakan rekan Santoso.
Kapolri Jenderal Pol. Tito Karnavian menjelaskan bahwa tes sidik jari memastikan bahwa salah seorang jenazah yang tewas ditembak personel Satgas Operasi Tinombala adalah…
Kapolri Jenderal Pol. Tito Karnavian bertolak ke Poso, Sulawesi Tengah (Sulteng), untuk mengecek pencapaian Operasi Tinombala dan identifikasi jenazah gembong teroris Santoso…
Pasukan Indonesia sedang dalam siaga tingkat tinggi menghadapi kemungkinan adanya serangan balasan setelah Santoso, militan paling dicari, tewas pekan ini.
Aparat meminta seluruh anggota pengikut Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang dipimpin Santoso dan bersembunyi di kawasan pegunungan di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, untuk…
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi TNI/Polri atas keberhasilan dalam melumpuhkan kelompok teroris Santoso di Poso, Sulawesi Tengah, Senin (18/7) sore, yang selama…
Polri mengimbau seluruh anggota pengikut Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang dipimpin Santoso dan bersembunyi di kawasan pegunungan di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah untuk…
Komjen Pol Suhardi Alius, yang namanya sempat tenggelam saat KPK dan Polri berseteru terkait kasus Komjen BG, kembali mendapat peran penting. Ia ditunjuk menggantikan Tito…
Seorang pejabat pada Selasa (19/7/2016) menyebutkan 99% yakin bahwa militan paling dicari, seorang pendukung ISIS yang dikenal dengan nama Santoso, telah tewas dalam baku…
Menteri Koordinasi Bidang Politik, Hukum, dan HAM Luhut Binsar Panjaitan mengkonfirmasi kebenaran dua yang tewas ditembak di Poso kemarin adalah Santoso dan Mukhtar.
Kelompok teroris Poso diperkirakan masih berjumlah lebih dari sepuluh setelah tewasnya Santoso dan Mukhtar dalam kontak tembak dengan pasukan dari Batalyon Raider 515, Kostrad,…