Istana Kepresidenan memastikan bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menerima surat pengunduran diri dari dua menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM).
KPK menggeledah rumah dinas penyelenggara negara, yang diduga sebagai kakak Muhaimin Iskandar (Cak Imin) terkait perkara suap dana hibah di Jawa Timur (Jatim).
Jokowi menitipkan salam kepada Cak Imin dan pujian atas capaian PKB di Pemilu 2024. Hal itu disampaikannya lewat Menteri Desa PDTT Abdul Halim, kakak Cak Imin.
Kakak Kandung Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar, Abdul Halim Iskandar, mendatangi Istana Negara guna memenuhi panggilan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
BISNIS.COM, JAKARTA--Kapasitas produksi industri oleokimia pada tahun ini diproyeksikan mampu menembus 4 juta ton, seiring dengan banyaknya investasi penambahan fasilitas…