Lepas dari kelangkaan kontainer sepanjang 2022, perdagangan dan pengapalan dunia terganjal gejolak di Laut Merah yang sontak melonjakkan ongkos angkut.
Transaksi Trade Expo Indonesia (TEI) 2023 yang masih didominasi produk batu bara dinilai menjadi pertanda diversifikasi produk ekspor Indonesia masih rendah.
Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia (GPEI) mendorong pelaku ekspor mulai menggarap potensi ekspor dari industri hijau seperti produk pertanian dan mebel.
Di pasar ekspor, Siantar Top (STTP) masih akan fokus menggarap pasar Asia Pasifik dan Timur Tengah, serta akan mulai mengembangkan pasar di Kanada dan Amerika.