Pemprov DKI Jakarta saat ini meminta pertimbangan Kejaksaan Agung (Kejagung) terkait rencana pemutusan kontrak kerja sama dengan PT Jakarta Monorail (JM).
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta meminta PT Adhi Karya memenuhi sejumlah persyaratan apabila berkeinginan membangun monorel di wilayah ibu kota.
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan menyatakan pembangunan moda transportasi monorel segera mendapatkan investor baru seiring dengan mundurnya Kalla Group dari proyek tersebut.
Perusahaan patungan yang menggarap Monorel Bandung Raya antara Panghegar Group yang diwakili oleh PT Sarana Infrastruktur Indonesia (SII) dan BUMD PT Jasa Sarana (JS) sudah…
Pemprov Sumsel berharap pemerintah pusat mau mendukung realisasi proyek monorel di Kota Palembang dengan memberikan penyertaan modal sehingga bisa menekan besaran tarif tiket…
Pemprov Sumsel menilai perlunya berpartisipasi langsung dalam agenda pameran infrastruktur skala internasional untuk menggaet investor proyek monorel di Palembang.
Adhi Persada Beton terlebih dahulu akan mencoba kemampuan beton cetak (Precast) untuk monorail di sistem kereta Bandara Soekarno Hatta sebelum diterapkan pada rute Cawang-Bekasi…
Presiden Direktur Ortus Limited Holdings Edward Soeryadjaya mendatangi Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama hari ini, Rabu (4/6/2014) di Balai Kota.
Gerah dengan sikap PT Jakarta Monorail (JM), Plt.Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengatakan lebih baik menawarkan kepada pemilik mal untuk membangun monorel.
Direktur Transportasi Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Bambang Prihartono, menyatakan pengembangan moda transportasi perkotaan seperti monorel ataupun bus…
Pemprov DKI hingga saat ini belum dapat memastikan waktu penandatanganan perjanjian kerja sama (PKS) pembangunan monorel dengan PT Jakarta Monorail (PT JM).